Mohon tunggu...
Karla Wulaniyati
Karla Wulaniyati Mohon Tunggu... Lainnya - Senang Membaca dan (Kadang-kadang) Menulis di karlawulaniyati.com

Let the beauty of what you love be what you do (Rumi)

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Tulisan Kok Kriuk-kriuk Kayak Kerupuk

18 Januari 2020   19:43 Diperbarui: 18 Januari 2020   19:45 461
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Saya sangat semangat menuliskannya tanpa sadar kalau tulisan saya jadi membosankan karena terlalu banyak bahasan dalam satu tulisan.

Untuk memperbaikinya adalah saat ide melimpah tuangkan dalam draft dan jadikan menjadi beberapa tulisan jadi bisa ditayangkan untuk beberapa hari.

 2. Paragraf pendek.

Membaca kalimat panjang dalam satu paragraf itu seperti berbincang dengan seseorang tanpa terjeda, selain terasa cape biasanya membosankan. Agar tulisan tidak membosankan maka jadikan paragraf pendek.

Paragraf dibangun dari beberapa kalimat saja. Membaca terasa lebih mudah dibaca, hidup dan menyenangkan.

Saya sering membuat paragraf panjang yaitu dalam satu paragraf terdiri dari kalimat yang banyak. Biasanya terjadi kalau saya sedang cerewet --- seperti aslinya dalam keseharian..hehehe --- sehingga banyak yang ingin dituangkan.

Kata, kalimat, dan paragraf pendek dan ringan akan membuat tulisan menyenangkan dan mudah dibaca yang membuat pembaca senant untuk membacanya.

 3. Pilih kata yang mudah.

Tidak jarang agar terlihat keren, atau ilmiah, atau tidak kudet saat menulis menyisipkan kata yang sulit dan tidak umum padahal pilihan katanya malah membuat yang membaca terputus informasinya karena tidak paham yang dimaksud dan membuat pembaca malas untuk membacanya.

Pilih saja kata yang umum sehingga artikel bisa tersampaikan bahkan bisa sampai memberikan semangat, motivasi, bahkan mengedukasi.

 4. Tulisan yang tidak kaku.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun