Mohon tunggu...
Gaya Hidup

Bermimpi, Hargai, dan Nikmati

31 Desember 2016   11:59 Diperbarui: 31 Desember 2016   12:36 15
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Sebagai manusia kita pasti punya banyak keinginan dan juga sebaliknya. Keinginan itu jika lebih besar mungkin sering kita sebut sebuah mimpi atau bahkan cita-cita. Keinginan tersebut cenderung semakin kuat ketika ia jauh dari kita dalam artian semakin sulit kita mau menggapainya maka semakin luar biasa bagi kita tentang hal itu. Namun, begitu juga sebaliknya, setelah kita berhasil membuat keinginan kita menjadi kenyatan maka tak jarang kita menganggap biasa saja, penghargaan kita terhadap mimpi kita mulai berkurang.

Tanpa sadar banyak hal yang telah kita dapatkan sekarang, adalah mimpi kita di masa lalu. Seharusnya, kita bersyukur dan menghargai pencapaian kita tersebut. Jangan menganggap remeh ketika sudah ada dalam genggaman. Jangan hanya sibuk mencapai mimpi di masa akan datang. Tapi menyia-yiakan keberhasilan yang telah kita pegang. Bukan berarti salah mempunya keinginan atau mimpi. Hanya saja lebih bersyukurlah dengan yang telah ada pada kita saat ini.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun