Mohon tunggu...
Juan Manullang
Juan Manullang Mohon Tunggu... Penulis - Penulis Lepas

Alumnus FH Unika ST Thomas Sumut IG: Juandi1193 Youtube: Juandi Manullang

Selanjutnya

Tutup

Politik Pilihan

Mengapa Fraksi PKS dan Demokrat Tidak Ikut dalam Satgas Lawan Covid-19?

14 April 2020   00:42 Diperbarui: 14 April 2020   00:54 515
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: ANTARA FOTO/Oky Lukmansyah

Kita sudah berjanji ingin bersatu melawan Covid-19 harusnya itu dijalankan terus. Semakin banyak yang ikut dalam proses penanganan Covid-19 maka semakin baik.

Semakin banyak yang tergerak hatinya untuk bersimpati maka itu yang membuat kita kuat menghadapi cobaan ini.

Semakin banyak yang tergerak ikut, maka semakin banyak bantuan yang datang demi satu tujuan Covid-19 segera berakhir.

Ketidakikutsertaan anggota DPR fraksi PKS dan Demokrat harusnya menjadi catatan dan evaluasi di DPR ada apa dengan satgas itu?.

Semua anggota DPR adalah pilihan rakyat dan mereka sama-sama bentuk dari perwakilan suara rakyat kepada pemerintah. Harusnya satu suara ikut serta dalam Satgas lawan Covid-19.

Pendapat dan pandangan dari anggota DPR dalam menyusun program percepatan penanganan Covid-19 sangat dibutuhkan. Makin banyak pendapat, maka makin baik. Semoga kejadian ini bisa jadi bahan evaluasi dan mengikutsertakan PKS dan Demokrat di dalam Satgas lawan Covid-19.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun