Â
 Nahdlatul Ulama (NU) adalah organisasi kemasyarakatan Islam terbesar di Indonesia yang didirikan pada 31 Januari 1926 di Surabaya oleh para ulama tradisional, salah satunya KH. Hasyim Asy'ari.
 Pesantren adalah lembaga pendidikan Islam tradisional di Indonesia yang menjadi tempat para santri (murid) belajar ilmu agama Islam secara mendalam dari kiai (guru atau pengasuh pesantren).
Pondok pesantren biasanya memiliki asrama (pondok) tempat tinggal santri dan masjid sebagai pusat kegiatan ibadah dan belajar. Ciri khas pesantren:
Santri tinggal di lingkungan pesantren (mondok).
 Hubungan NU dan Pondok Pesantren
NU dan pesantren memiliki hubungan erat, karena sebagian besar kiai NU berasal dari pesantren.
NU juga lahir dari kalangan pesantren dan terus mendukung pendidikan Islam melalui ribuan pesantren di seluruh Indonesia.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI