Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Ibu rumah tangga - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Peringkat 3 dari 4.718.154 kompasianer, tahun 2023. Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Artikel Utama

Misteri Grebeg Suro, Legenda Reog dan Wisata Budaya

24 Juli 2022   12:16 Diperbarui: 25 Juli 2022   01:31 3815
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Salah satu patung singa di alun-alun Ponorogo (dokpri) 

Para pengawal Raja Kelana Swandana itu biasa disebut Warok. 

Sampai  di tengah hutan, rombongan dicegat oleh Raja Singobarong yang juga berniat memperistri Dewi Songgolangit. 

Prabu Singobarong menjelma menjadi singa dan menyerang pasukan Raja Kelana Swandana. 

Raja Kelana Swandana kalah oleh kesaktian Raja Singobarong. Dua ekor merak kesayangannya dilepas agar lebih leluasa menghadapi serangan singa. 

Merak yang dilepas justru melayang naik ke kepala Singabarong. 

Merak itu mematuki kutu yang selama ini mengganggu kenyamanan singabarong. 

Kutu-kutu yang telah dipatuk, membuat Singabarong jinak dan terlena. 

Raja Kelana Swandana yang merasa Singabarong mulai melunak, segera mengeluarkan pecut andalannya yang bernama Pecut Samandiman. 

Singabarong terkulai lemah dan menyatu dengan merak kesayangan Prabu Kelana Swandana. 

Untuk melanjutkan perjalanan, Patih Bujang Ganong segera memanggul Singobarong yang telah menyatu dengan merak yang bertengger di atasnya. 

Sampai di Kerajaan Kediri, Dewi Songgolangit yang melihat ketampanan Prabu Kelana Swandana, langsung jatuh cinta pada pandangan pertama. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun