Mohon tunggu...
Irhamna  Mjamil
Irhamna Mjamil Mohon Tunggu... Apoteker - A learner

Pharmacist | Skincare Enthusiast | Writer Saya bisa dihubungi melalui email : irhamnamjamil@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Simak, 3 Hal yang Keliru tentang Vaksin

16 Juni 2021   14:25 Diperbarui: 16 Juni 2021   14:41 271
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto oleh Gustavo Fring dari Pexels

Imunitas alami adalah benteng pertahanan pertama dari sistem kekebalan tubuh dan sifatnya tidak spesifik. Sementara sifat dari imunitas adaptif adalah spesifik. Sel-sel di imunitas ini punya memori yang dapat menyimpan benda-benda asing apa saja yang pernah masuk tubuh. 

Analoginya seperti penjahat, mall, dan polisi. Anggap mall adalah tubuh, penjahat adalah benda asing yang masuk, dan polisi adalah sel yang ada dalam sistem kekebalan tubuh. Saat penjahat pertama kali datang ke mall, tentu polisi tak akan mengenalinya untuk pertama kali. Akibatnya penjahat dengan mudah masuk dan membunuh orang-orang yang ada di sana. 

Di lain kesempatan penjahat tersebut datang lagi untuk kedua kalinya. Polisi tentu sudah punya data dan langsung melarang penjahat untuk masuk mall. Hal ini terjadi pada orang-orang yang sudah divaksin, tubuh mereka sudah punya memori tentang virus covid-19. Sehingga, jika tertular virus ini tubuh akan cepat merespon dan menghancurkan lebih cepat sebelum virus memasukin organ lain. 

Vaksin sejatinya adalah usaha kita dalam menghentikan penyebaran covid-19. Tentu saja sudah banyak bukan yang merindukan ramainya pengunjung konser? Atau sekolah yang ramai? Maka dari itu, yuk sukseskan vaksinasi dan ambil kembali dunia kita dari corona !

Referensi : bahan ajar saat mata kuliah imunologi. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun