Mohon tunggu...
IrfanPras
IrfanPras Mohon Tunggu... Freelancer - Narablog

Dilarang memuat ulang artikel untuk komersial. Memuat ulang artikel untuk kebutuhan Fair Use diperbolehkan.

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Kalulu-Duarte Main Bagus, Masih Perlukah Milan Membeli Bek Baru?

12 Desember 2020   06:21 Diperbarui: 12 Desember 2020   06:37 812
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pierre Kalulu, bek 20 tahun yang menjalani debutnya di laga terakhir babak grup Liga Europa. Kalulu bermain solid dan berhasil membantu Milan menang 1-0 atas Sparta Praha. | foto: acmilan.com

Sanchez diketahui tak masuk skema Jose Mourinho di Spurs. Menurut The Sun, Milan tertarik dengan Sanchez yang juga ingin segera hengkang. Sayanganya, ini adalah laporan The Sun (kurang kredibel) dan harga Sanchez terbilang mahal (42 juta euro).

Sementara situasi Lovato cukup kompetitif. Verona ingin mempertahankan Lovato untuk setidaknya hingga akhir musim. Sayangnya, Milan butuh bek baru segera dan persaingan mendapatkan Lovato cukup berat dengan Juventus yang juga mengejarnya.

Opsi cadangan ada di Mohamed Simakan. Menurut Tuttosport, selain Kabak, Simakan adalah opsi paling realistis. Pemain timnas U-20 Prancis itu selalu jadi pilihan utama Stasbourg di Ligue 1 dan harganya juga cukup terjangkau, yaitu di kisaran 15 juta euro.

Menurut laporan terbaru dari Calciomercato, Milan disebut sudah menjalin kesepakatan verbal dengan Simakan. Rossoneri tinggal bernego dengan Stasbourg untuk menemui kata sepakat.

Mohamed Simakan, bek RC Stasbourg dan Timnas U-20 yang jadi salah satu incaran AC Milan di bursa transfer musim dingin. | foto: talenticalciatori.it
Mohamed Simakan, bek RC Stasbourg dan Timnas U-20 yang jadi salah satu incaran AC Milan di bursa transfer musim dingin. | foto: talenticalciatori.it
Milan harus segera menentukan pilihan utama dan opsi cadangan sesegera mungkin. Merekrut bek tengah baru bukanlah sekadar menambah kedalaman skuad semata, tapi sudah jadi kebutuhan.

Milan tak bisa selamanya bergantung dengan sosok Gabbia-Kjaer-Romagnoli. Sebab, salah satu penyebab cedera paha yang dialami Simon Kjaer adalah kelelahan. Bila masih berambisi lolos ke Liga Champions musim depan dan mempertahankan performa apik di Serie A dan Liga Europa, maka rossoneri memang harus membeli bek baru.

Sekian. Forza Milan!

@IrfanPras

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun