Mohon tunggu...
Iwan Permadi
Iwan Permadi Mohon Tunggu... Freelancer - Pekerja kreatif televisi dan Guru Bahasa Inggris

a freelance tv creative

Selanjutnya

Tutup

Bahasa Pilihan

Hewan Sebagai Kata Kerja dalam Bahasa Inggris

29 September 2020   11:25 Diperbarui: 30 September 2020   02:42 2439
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gamber olahan pribadi

Kata horse ditambahkan dengan round artinya bersendau gurau atau bermain-main tanpa kendali/keterlaluan (to play roughly).  You should not horse around before taking test tomorrow (Kamu seharusnya jangan bermain dan bercanda di luar batas sebelum ujian besok.

7.Vultures (Burung Pemakan Bangkai/hering)

Kembali karakter hewan menjadi gambaran bagaimana itu terjadi bila manusia yang melakukan. Kebiasaan vulture atau burung pemakan bangkai ini kalau makan sangat rakus dan lahap seolah objek yang dimakannya hanya untuk dia. 

Jadi to vulture bisa berarti to eat voraciously atau to tear at your food. A beggar vultured his lunch box after a generous man had given it. (Seorang pengemis makan dengan lahap satu kotak menu makan siang setelah seorang dermawan memberinya).

8.Monkey/Ape (Monyet) 

Ada dua pengertian dari to monkey yaitu to play the fool atau to behave playfully (atau bercanda/melucu) dan juga to mimic  (meniru gerakan visual orang lain). 

The actor was able to monkey what Charlie Chaplin did in his movie (Aktor itu sanggup menirukan (gerakan) apa yang ditunjukkan Charlie Chaplin di filmnya).

9.Turtle (Kura-kura)

Kura-kura saat berenang di air, punggungnya diatas, jadi pengertian dalam kalimat "The vessel turns turtle" artinya kapal itu terbalik. Jadi kalimat "To find the hole of the unique box, you have to turtle it". (Untuk menemukan lobang dari kotak unik itu, anda harus membaliknya)

10.Snail (Siput/Keong)

Di Indonesia kata ini juga sering dipakai dalam bahasa gaul seperti "kamu jalannya kok kayak keong" yang artinya jalannya pelan dan malas-malasan, sama juga pengertian dalam Bahasa Inggris, to move slowly, dalam salah satu maknanya. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun