Mohon tunggu...
Ety Supriyatin
Ety Supriyatin Mohon Tunggu... Lainnya - Pembaca

Menulis apa yang dilihat, didengar, dan dirasakan. â– JUST BE MYSELFâ– 

Selanjutnya

Tutup

Entrepreneur Pilihan

Dages, Limbah Ampas Kelapa yang Diolah Menjadi Camilan Berkelas

28 Februari 2023   15:55 Diperbarui: 1 Maret 2023   05:41 2542
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dages yang dibuat dari limbah kopra atau bekas ampas kelapa (dokpri/et's).


Proses pembuatan Keripik Dages dan Klanting Dages sama dengan Stik Dages. Begitu juga dengan adonan dan bumbu-bumbunya.

Irisan Dages untuk kripik dibuat tipis-tipis berbentuk persegi panjang atau sesuai selera. Sedangkan untuk klanting dibuat bulat-bulat yang tengahnya bolong, dengan cara memotong panjang seperti untuk stik dan ujung-ujungnya direkatkan menyatu dengan putih telur. Kemudian bahan kripik dan klanting digoreng sama persis dengan proses pembuatan Stik Dages.

Keripik Dages yang belum dikemas (dokpri, terkenal).
Keripik Dages yang belum dikemas (dokpri, terkenal).

Klanting Dages yang belum dikemas (dokpri, terkenal).
Klanting Dages yang belum dikemas (dokpri, terkenal).


Proses pembuatan Dages (ada juga yang menyebutnya Dage) sebagai bahan dasar aneka camilan di atas cukup memakan waktu lama hingga tiga hari. Limbah ampas kelapa atau kopra direndam pakai air selama dua hari dua malam. Setelah itu diperas lalu dikukus dua jam. Setelah diangkat sebagian dikeringkan sampai kadar airnya berkurang. Dan sebagian lagi dijemur hingga kering.  Kedua bagian bahan dicampur lalu diratakan di atas alat pembuatan Dages yang terbuat dari anyaman bambu. Setelah semalam Dages yang sudah menjamur dan mulai mengeras digaris-garis atau dipotong dengan pisau untuk membentuk Dages yang sudah jadi.

Dages yang dibuat dari limbah kopra atau bekas ampas kelapa (dokpri/et's).
Dages yang dibuat dari limbah kopra atau bekas ampas kelapa (dokpri/et's).


Selain untuk membuat aneka makanan ringan, Dages juga bisa dimasak untuk campuran sayur. Namun banyak masyarakat yang lebih suka Dages dimasak oseng-oseng hanya dengan cabai hijau.

Untuk lauk nasi Dages bisa dibuat antara lain:

1. Embes-embes Dages.

Caranya adalah Dages dipotong ukuran kecil 2x3 cm dengan ketebalan 0,5 cm. Lalu dimasukkan ke dalam bumbu opor yang diberi air atau santan. Setelah mendidih dan bumbu meresap Embes-embes Dages diangkat dan siap dihidangkan.

2. Lagis Dages.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Entrepreneur Selengkapnya
Lihat Entrepreneur Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun