Mohon tunggu...
Ahmad Bagas Hasyim
Ahmad Bagas Hasyim Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Hobi membaca & traveling

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Aplikasi Hukum Newton dalam Kehidupan Sehari-hari

9 Desember 2022   10:45 Diperbarui: 9 Desember 2022   16:12 837
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

*Tali lift putus

Apakah yang akan kita rasakan saat berada di dalam lift dan tiba-tiba talinya putus? (Tentu kita tidak ingin hal semacam ini terjadi, akan tetapi ini hanya sebuah pemisalan saja). Kita akan merasakan "seolah-olah" badan kita melayang dan tidak memiliki berat sama sekali. Lalu bagaimanakah Hukum Newton menjelaskan peristiwa ini? Apabila tali lift putus, berarti lift dan orang di dalamnya mengalami gerak jatuh bebas. Pada gerak jatuh bebas, benda akan mengalami percepatan sebesar percepatan gravitasi bumi. Berdasarkan Hukum II Newton maka:

F = m a

W - N = m a

M g - N = m a

N = m g - m a

N = m (g - a)

Pada gerak jatuh bebas a = g, sehingga

N = m (g - g)

N = m (0)

N = 0

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun