Mohon tunggu...
Hasanul Mutawakkilin
Hasanul Mutawakkilin Mohon Tunggu... Jurnalis - -

-

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Pengorganisasian Bimbingan dan Konseling di Sekolah

21 November 2018   15:34 Diperbarui: 21 November 2018   15:57 218
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Hal yang patut di cermati adalah bahwasannya pengorganisasian tidak bisa dilaksanakan degan cara yang tidak terencana sebelumnya. Pengorganisasian hendaknya harus mengikutsertakan beberapa aspek yang dapat menunjang berjalannya sebuah kegiatan agar dapat berjalan dengan baik khususnya kegiatan yang berhubungan dengan pendidikan. Salah satu aspek yang harus diperhatikan yaitu perlunya di sebuah pengorganisasian dapat bersifat luwes dan terbuka, sehingga dari hal itu dapat menerima masukan dalam usaha pengembangan yang bermanfaat di dalam pelaksanaannya, hal itu jelas bermuara pada kepentingan peserta didik.

Adapun kegiatan pengorganisasian bimbingan dan konseling dapat mengkoordinasikan kegiatan-kegiatan bimbingan dan penyuluhan di sekolah, maka harus ada hal yang perlu dicermati dan diperhatikan yaitu bahwasannya pendukung bagi keberhasilan bimbimbngan dan konseling  terdiri dari kepala seklah, koordinator bimbingan dan konseling, guru pembimbing, guru mata pelajaran, wali kelas dan staf administrasi. Semua pendukung tersebut tentunya wajib berkontribusi dalam pelaksanaan pengorganisasian bimbingan dan konseling  agar bisa berjalan dengan lancar dan sesuai dengan arah tujuan yang telah ditentukan sebelumnya.

Kepala sekolah merupakan penganggung jawab kegiatan secara menyeluruh, oleh karena kepala sekolah mempunyai kedudukan yang paling tinggi di dalam sebuah lembaga sekolah. Kepala sekolah bertugas sebagi orang yang mengkoordinasikan semua kegiatan pendidikan yang meliputi kegiatan pelajaran, pelatihan, dan begitu juga bimbingan dan konseling di sekolah. Selain itu kepala sekolah juga harus mempersiapkan sarana dan prasana yang diperlukan untuk menunjang kegiatan bimbingan dan konseling disekolah.

Program administrasi bimbingan dan konseling sebagai kegiatan yang dilakukan lintas kerja pelayanan dan konseling untuk kegiatan-kegiatan tersebut tetap lancar, efisien dan efektif. Pengadministrasian dapat berupa pencatatan data murid, penyimpanannya, dan pelaporan.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun