Mohon tunggu...
Hartati. B
Hartati. B Mohon Tunggu... -

Guru, Bonto Bahari, Bulukumba, Sulawesi Selatan

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Pembelajaran Tematik SD

7 Desember 2016   21:31 Diperbarui: 12 Desember 2016   11:02 1034
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dan ada beberapa manfaat penting dari strategi pembelajaran tematik ini yaitu, sebagai berikut

      1. Siswa lebih mudah untuk memusatkan perhatian pada satu tema tertentu

      2. Siswa bisa mempelajari pengetahuan serta mengembangkan berbagai kompetensi dasar antar pelajaran dengan tema yang sama.

      3. Kompetensi dasar dapat dikembangkan secara lebih baik dengan mengaitkan mata pelajaran lain dengan pengalaman pribadi siswa.

      4. Siswa mampu memahami materi pelajaran secara lebih mendalam

5. Siswa bisa mengetahui dan merasakan manfaat dari belajar kerena materi yang disajikan dengan tema yang jelas.


      6. Guru bisa menghemat waktu kerena mata pelajaran yang disajikan secara tematik dapat dipersiapkan secara sekaligus sehingga ini bisa berlangsung dua atau tiga kali pertemuan.[6][14]

 Hal- hal yang Perlu Diperhatikan Dalam Pembelajaran Tematik

Ada beberapa hal yang perlu dipertimbangkan dalam pembelajaran tematik, yaitu:

      1. Pembelajaran tematik dimaksudkan agar pelaksanaan kegiatan pembelajaran lebih bermakna dan utuh.

2. Dalam pelaksanaan pembelajaran tematik perlu mempertimbangkan  alokasi waktu untuk setiap topic, banyak sedikit bahan yang tersedia di lingkungan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun