Mohon tunggu...
Harry Anjani
Harry Anjani Mohon Tunggu... Model - Stylist

Banyak bergaya setiap hari. Hari-hari penuh gaya~

Selanjutnya

Tutup

Otomotif Pilihan

Inilah 3 Fakta Menarik yang Ditemui Sepanjang Jalan Raya Bogor

25 Maret 2022   15:05 Diperbarui: 25 Maret 2022   18:25 1912
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi gapura "Selamat Datang di Kota Bogor" (sumber: Tribunnewsbogor.com/Lingga Arvian Nugroho)

Dulu, sebelum dibangunnya Jalan Tol Jagorawi (Jakarta-Bogor-Ciawi) pada 1974, Jl Raya Bogor ini jadi satu-satu akses yang sering digunakan.

Maka tidak heran kalau Jl Raya Bogor ini tidak lagi jadi primadona bagi orang-orang.

Belum lagi Jalan Raya Bogor ini dulu hanya selebar 2 x 7 meter saja. Barangkali kini sudah ada beberapa pelebaran jalan.

Mobil hingga kendaraan besar lainnya sudah menggunakan tol Jagorawi, jadi tidak heran kalau Jalan Raya Bogor banyak dilalui kendaraan roda dua.

Pabrik hingga Pusat Perbelanjaan sepanjang Jalan Raya Bogor inilah alasannya. Banyak karyawan yang bekerja di sana menggunakan motor sebagai transportasi utama.

Memang pada akhirnya Jalan Raya Bogor ini jadi rawan kecelakaan lalu lintas, khususnya motor.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Otomotif Selengkapnya
Lihat Otomotif Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun