Mohon tunggu...
Riana Kanthi Hapsari
Riana Kanthi Hapsari Mohon Tunggu... Administrasi - Food Tech Alumni :)

Food Tech Alumni :) https://hapsaririana.wordpress.com/

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Tomorrow I Will Date with Yesterday's You

8 November 2019   20:34 Diperbarui: 8 November 2019   20:38 920
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Mula cerita Marty terlempar ke masa lalu terkait juga dengan Doc tua di tahun 1985. Diceritakan Doc adalah ilmuwan lokal teman Marty. Marty mengunjungi Doc yang saat itu sedang mengetes ulang mesin waktu Delorean karena komponen pelengkap plutonium sudah didapatkannya dari seorang teroris Libya. Waktu diset ke tahun 1955 ketika mesin itu pertama kali dibuat.

Di seri berikutnya, Back to The Future II, Marty bertualang ke masa depan (tahun 2015) untuk menyelamatkan anaknya dari tindak kriminal, sedangkan Back To The Future III menceritakan Marty di tahun 1955 yang pergi ke masa lalu menyelamatkan Doc tua dari masa depan (tahun 1985) yang terperangkap di masa lalu (tahun 1885). Sedikit njelimet ya. Tapi overall film ini masih jadi juara di tema perjalanan waktu ini.

Seperti franchise -- franchise dari film di tahun 80-an  lainnya, Back To The Future meninggalkan kesan terutama bagi yang tumbuh dan mengalami hype-nya di tahun 80-an. Nike sendiri mengeluarkan seri sepatu Nike Air Mag di tahun 2011 dan laku dengan harga tinggi. Mobil "mesin waktu" Delorean dipakai di video klip Deer In The Highlight oleh Owl City pada tahun 2012, menyambut tahun 2015 yang merupakan salah satu tahun petualangan Marty dkk.

Referensi

Tomorrow I Will Date With Yesterday's You Trailer (2016)
 The Lake House Trailer (2006)
Harry Potter and the Prisoner of Azkaban Trailer (2004)
Avengers: End Game Trailer (2019)
Back to the Future Trailer (1985)
Deer In The Highlight by Owl City
https://www.kompasiana.com
https://duniaku.idntimes.com
https://id.wikipedia.org/wiki/Back_to_the_Future
https://www.hollywoodreporter.com

Tulisan ini juga dapat dibaca di blog pribadi saya


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun