Mohon tunggu...
Hapsara Deo Saputra
Hapsara Deo Saputra Mohon Tunggu... Programmer - Hapsara Deo

Hidup itu harus dinikmati

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

10 Makanan Wajib untuk Anda yang Ingin Kulit Cantik, Mulus, dan Awet Muda

10 Maret 2021   13:20 Diperbarui: 10 Maret 2021   13:22 326
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Sayuran Hijau

Di sini ada yang tidak suka dengan sayuran hijau? Jika ya, maka Anda harus mulai menyukainya dari sekarang. Sayuran hijau merupakan salah satu makanan wajib untuk Anda yang ingin cantik, kulit mulus, dan awet muda. 

Sayuran hijau mengandung banyak vitamin, mineral, dan zat besi. Mulai dari vitamin A hingga vitamin E. Selain menyehatkan tubuh, kandungan vitamin tersebut juga baik untuk meregenerasi sel kulit loh. 

  1. Jeruk

Jeruk memang menyegarkan sekaligus menyehatkan. Selain terkenal untuk vitamin C dan meningkatkan daya tahan tubuh, jeruk juga memiliki kandungan air yang bisa meminimalkan terjadinya stretch mark. Tak hanya itu, vitamin C-nya juga membuat kulit jadi lebih kenyal dan terhindar dari kerusakan. Luar biasa ya?

  1. Alpukat


Suka jus alpukat atau suka dengan olahan alpukat? Jika ya, maka kabar baik untuk Anda. Alpukat ternyata menjadi makanan yang bisa membuat kulit lebih cantik, mulus, dan awet muda loh. Kok bisa sih?

Alpukat ternyata mengandung lemak yang baik bagi tubuh. Lemak yang ada di alpukat bukan lemak jahat. Dengan lemak sehat, maka bisa meningkatkan elastisitas kulit. Kalau begini, bakal sering-sering mengonsumsi alpukat nih.

  1. Air

Yang terakhir ini wajib banget dikonsumsi setiap harinya. Mengapa? Karena paling mudah sekaligus murah meriah. Anda wajib minum air setiap hari. Selain untuk kesehatan tubuh, Air juga baik untuk kesehatan kulit. Ingin dong punya kulit cantik, mulus, dan awet muda?

Anda harus memiliki kebutuhan air yang cukup dalam tubuh agar tubuh bisa terhidrasi dengan baik. Dengan hidrasi yang baik, maka kulit akan terjaga elastisitas dan kelembabannya. Tak sekadar air putih biasa, tetapi makanan yang mengandung air juga bisa meningkatkan hidrasi kulit Anda.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun