Mohon tunggu...
hani parmana
hani parmana Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Hak Perempuan untuk Mendapatkan Pendidikan

28 September 2017   08:12 Diperbarui: 28 September 2017   08:43 1196
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Di era modern ini hampir sudah tidak ada lagi perempuan yangtidak mendapatkan porsi haknya untuk pendidikan. Saat ini kedudukan perempuandan laki-laki adalah sama dan tidak ada lagi yang dapat mendiskriminasi hakperempuan dalam pendidikan. Sebagai perempuan, kita harus bisa berjuang danberusaha untuk membuktikan bahwa kita bisa mendapatkan kesetaraan sepertilaki-laki. Kita bukanlah perempuan yang lemah dan hanya bisa diam kerika adaorang berbicara sesuatu yang tidak kita ketahui. Bahkan kitabisa menjadi lebihdaripada kaum laki-laki.

Banyak dari kaum perempuan yang sudah menunjukkan bakatnya kebanyak orang. Bahkan telah dianggap oleh mata dunia. Salah stau perempuan yangbaru-baru ini menyita perhatian dan membuat saya kagum adalah sosok MalalaYofszal (jujur saja saya baru mengetahui sosok Malala dari kelas perkuliahansaya beberapa waktu lalu) ia mengungkapkan pendapatnya bahwa pada dasarnyasetiap orang termasuk perempuan mempunyai hak yang untuk pendidikan ketikamasih belia yang kemudian menjadi sasaran.

ia kaum Taliban, ia tetap teguh dengan pendiriannya jika perempuan juga bisa menerima pendidikan selayaknya yang laki-laki dapatkan.  Tidak hanya Malala, bahkan di Indonesia pun juga ada yang saya jadikan panutan yakni R.A Kartini.  Beliau terkenal dari perjuangannya untuk kaum perempuan mendapatkan pendidikan. ia juga melakukannya di saat adanya larangan keras jika perempuan bersekolah dan menimba ilmu. maka  kita sebagai perempuan di masa sekarang, gunakanlah sebaik-baiknya waktu yang kita dapatkan untuk menimba ilmu dan buktikan kepada orang-orang bahwa kita sebagai perempuan memiliki hak yang pantas untuk mendapatkan pendidikan yang setinggi-tingginya.

Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun