Mohon tunggu...
Hadi Santoso
Hadi Santoso Mohon Tunggu... Penulis - Penulis. Jurnalis.

Pernah sewindu bekerja di 'pabrik koran'. The Headliners Kompasiana 2019, 2020, dan 2021. Nominee 'Best in Specific Interest' Kompasianival 2018. Saya bisa dihubungi di email : omahdarjo@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Bola Artikel Utama

Lagu "Father and Son" dan Garuda Muda yang Tak Boleh Meratap dalam Penyesalan

23 Oktober 2018   13:55 Diperbarui: 24 Oktober 2018   07:26 2101
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Namun, lagu ini baru benar-benar meledak dashyat setelah menjadi salah satu pengisi soundtrack film Guardians Galaxy Vol2. Ketika Peter Quill memutar lagu ini melalui walkman nya yang memang berisi lagu-lagu keren itu saat pemakaman Yondu. Nuansanya sungguh dapat.

Dan sejak itu, banyak orang mencari lagunya di Youtube. Beberapa komentar di kolom komentar mengaku baru tahu lagu ini "gara-gara cintanya pada Yondu dan menganggap Guardians Galaxy Vol2" film superhero dengan ending paling menyentuh. Dan, banyak orang yang akhirnya baru tahu bahwa "Father Son" sudah ada sejak tahun 1975 saat pertama kali dibawakan oleh Cat Stevens.

Bicara Father and Son, saya tidak ingin menonjolkan perpisahannya. Saya tidak ingin Timnas U-19 berucap selamat tinggal pada Piala AFC U-19. Namun, saya ingin mengutip liriknya yang memotivasi anak-anak muda untuk belajar dari penyesalan.

Anak-anak muda yang tidak luput dari salah, tetapi masih mereka punya waktu (untuk memperbaikinya).

Bunyi petikan liriknya begini:  

It's not time to make a change,


Just relax, take it easy

You're still young, that's your fault,

There's so much you have to know

Look at me, I am old, but I'm happy

I was once like you are now, and I know that it's not easy,

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun