Mohon tunggu...
Gildas Deograt Lumy
Gildas Deograt Lumy Mohon Tunggu... -

Tumbuh dilingkungan gelandangan & pengemis, sebagai profesional TI selama 25 tahun, 20 tahun diantaranya dibidang keamanan (teknologi) informasi, membentuk Komunitas Keamanan Informasi (KKI), setelah bekerja 3 tahun di Perancis mendirikan XecureIT perusahaan penyedia jasa keamanan informasi, mengembangkan XecureBrowser untuk mengamankan transaksi internet banking.\r\n\r\nInformasi selengkapnya:\r\nhttp://www.xecureit.com atau \r\nhttp://www.linkedin.com/in/gildasdeograt

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Artikel Utama

Langkah Darurat Pencegahan Ransomware WannaCry

15 Mei 2017   02:31 Diperbarui: 16 Mei 2017   13:59 13176
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Inovasi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Jcomp

Hal ini akan sangat membantu mengurangi risiko jika terdapat kelemahan-kelemahan baru pada fungsi/komponen tsb.

PERINGATAN:

JANGAN lakukan L5 jika anda tidak benar-benar paham apakah fungsi tersebut digunakan dalam lingkungan sistem anda atau tidak.

L6. Lakukan hal yang sama pada setiap segmen jaringan komputer pengguna.

L7. Buka kembali isolasi ke jaringan server secara bertahap.

Langkah-langkah tersebut diatas dapat dirubah sesuai dengan situasi dan kondisi sistem yang digunakan.


Saya TIDAK MEMBERI JAMINAN APAPUN terhadap dampak (positif / negatif) langkah-langkah tsb diatas.

Semoga artikel ini bermanfaat mengurangi dampak WC pada tingkat organisasi ataupun nasional.

Penulis:

Gildas Deograt Lumy

Konsultan Keamanan Informasi Senior XecureIT

Koordinator Komunitas Keamanan Informasi (KKI)

Mantan Ketua Tim Koordinasi dan Mitigasi, Desk Cyberspace Nasional, Kemenko Polhukam

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun