Mohon tunggu...
Gilang Darmawan
Gilang Darmawan Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

hobi: olahraga, traveling.

Selanjutnya

Tutup

Games

Rubik 4x4 yang Terlihat Sulit Tetapi Sebenarnya Mudah

18 Juli 2023   00:08 Diperbarui: 18 Juli 2023   00:28 339
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

kubus rubik atau lebih dikenal dengan nama rubik merupakan permainan teka-teki mekanik yang dapatmeningkatkan kemampuan analisis, konsentrasi, daya ingat serta kesabaran bagi pemainya. permainan ini di temukan oleh profesor arsitektur Hungaria yang bernama Erno Rubik.pada tahun 1974. permainan ini menjadi sangat populer pada tahun 80-an serta masih eksis hingga saat ini menemani waktu luang kita.

permainan ini memiliki tingkat kesulitan yang bermacam macam - macam  ,seperti rubik 4x4x4 ini. Saat saya pertama kali melihat rubik ini terlihat sangat mumet dan bikin geleng-geleng kepala ,serta membutuhkan waktu yang cukup lama untuk menyelesaikannya, saya pun mencari tutorial di internet. Dari sekian banyaknya vidio atau artikel yang saya baca ,hanya beberapa saja yang dapat dengan mudah di pahami.

Setelah melihat tutorial penyelesaiannya , rupanya memainkan rubik 4x4 ini tidak sesulit itu. Rumusan penyelesaiannya hampir mirip dengan rumus penyelesaian rubik 3x3, hanya saja terdapat beberapa tehnik tambahan, karna kedua rubik ini memiliki konsep dasar yang sama. Sehabis mengetahui cara penyelesaiannya ,sayapun dapat dengan mudah menyelesaikan rubik ini dan merasa tertantang untuk menyelesaikannya dalam waktu tercepat mungkin saya mampu.

Permainan rubik ini bukan hanya sekedar permainan belaka rubik ini sudah menjadi olahraga yang di perlombakan secara nasional sampai internasional, penilaian dalam perlombaan tersebut mencatat waktu tercepat kontestan dalam menyelesaikan rubik tersebut , rekor waktu tercepat penyelesaian rubik 3x3x3 di pegang oleh Yusheng Du asal Tiongkok dengan 3,47 detik  di Wuhu , provinsi Anhui, Cina dalam kompetisi World Cube Association.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Games Selengkapnya
Lihat Games Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun