Mohon tunggu...
Aiiury
Aiiury Mohon Tunggu... Lainnya - Dwi Ayunita Lestari

Instagram : @_ayy.nta Digital Marketing & Content Creator, menulis untuk review film, musik dan travel, tips&trik, Korean Wave, kesehatan dan shopping.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Jambi Bangkit Expo 2018 sebagai Ajang Kreativitas UMKM

10 Mei 2018   15:59 Diperbarui: 13 Mei 2018   12:26 634
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Jambi Bangkit Expo 2018 diselenggarakan dalam rangka memperingati HUT kota Jambi ke-617 dan HUT pemerintah kota Jambi ke-72 tahun 2018, yang diadakan di depan halaman kantor walikota Jambi sejak tanggal 8-12 Mei 2018.

Mengusung tema "Kita Mantapkan Sinergitas dan Kinerja Guna Mewujudkan Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik dan Kesejahteraan Masyarakat." Jambi Bangkit Expo 2018 diselenggarakan dengan mengikutsertakan berbagai jenis usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) yang berada di seluruh provinsi Jambi dengan memperlihatkan dan memperdagangkan berbagai macam produk-produk unggulan mereka.

dokpri
dokpri
Menurut ibu Ning Astuti yang merupakan salah satu peserta dari Asosiasi Batik Jambi Angso Duo Kota Jambi (ASBAJA), saat ditanya mengenai bagaimana respon atau pendapat mengenai acara ini, dan dirinya mengaku senang untuk ikut berpartisipasi dalam kegiatan tersebut, karena menurutnya dengan adanya pemeran ini mereka dapat berjualan dan mencari rezeki d tempat ini.

Selain menampilkan produk-produk UMKM, Jambi Bangkit Expo 2018 juga mengikutsertakan berbagai instansi pemerintah kota, kabupaten, hingga seluruh kecamatan di kota Jambi, sebagai upaya untuk memperkenalkan, menunjukkan, dan memperlihatkan kreativitas mereka kepada masyarakat.

Referensi:

https://www.instagram.com/humaskotajambi

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun