Mohon tunggu...
Achbar Farizqy
Achbar Farizqy Mohon Tunggu... Penulis - achbar farizqy

Bisnis Artikel

Selanjutnya

Tutup

Money

10 Cara Menjadi Wirausaha yang Sukses dari Nol untuk Pemula

26 Januari 2021   13:51 Diperbarui: 26 Januari 2021   13:57 344
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bisnis. Sumber ilustrasi: PEXELS/Nappy

Bukan terlalu reaktif dalam hal selalu melakukan promosi secara terus-menerus tanpa melihat objektif dan target ke depan seperti apa.

6. Visioner

Wirausaha sukses memiliki kecenderungan untuk memikirkan sesuatu secara tuntas, itulah mengapa mereka orang yang visioner. Memikirkan jangka panjang dan kemungkinan besar yang harus dilakukan untuk mencapai output terbaik.

7. Efisien

Wirausaha yang sukses biasanya terlihat dari caranya mengatur waktu. Waktu adalah hal yang berharga dan patut digunakan dengan sangat baik. Untuk itu mereka biasanya memiliki strategi dalam menyusun plan yang baik untuk berbagai strategi promosi.

8. Progresif dan Proaktif

Cara menjadi wirausaha yang sukses adalah selalu terpacu setiap harinya menjadi seseorang yang lebih baik lagi. Beda halnya dengan orang yang ingin sukses, namun tidak melakukan apapun untuk mencapainya.

Orang sukses selalu proaktif dalam lingkungannya, dapat diandalkan dan di percayai untuk mengambil berbagai keputusan dan tindakan.

9. Memiliki Integritas

Seorang wirausaha yang sukses pasti didasari dengan integritas diri yang kuat. Untuk itu mereka memiliki sistem manajemen keuangan yang bersih dan selalu mengupayakan untuk membayar pajak.

Integritas adalah sesuatu yang Anda kerjakan dengan sejujur-jujurnya meskipun tidak banyak yang melihat. Kejujuran adalah hal terpenting yang wajib dimiliki setiap kolega bisnis dengan sesamanya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun