Mohon tunggu...
Elma Georgiana
Elma Georgiana Mohon Tunggu... Freelancer - Mahasiswa

Selamat membaca teman-teman:)

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Multimedia dan Elemennya di Era Modern

3 Februari 2020   15:29 Diperbarui: 3 Februari 2020   15:52 279
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Suara kerap kali juga digunakan untuk membagikan suatu informasi atau pesan. Audio seringkali dikombinasikan dengan penggunaan gambar, sehingga khalayak dapat dengan mudah memvisualisasikannya.

5. Animasi

animasi merupakan sebuah kombinasi dari beberapa ilustrasi yang bisa bergerak. umumnya, animasi berisikan gambar yang saling berhubungan kemudian dijadikan satu dan dibuat bergerak sehingga membentuk suatu visual yang baik.

6. Video

video merupakan elemen yang juga kerap kali digunakan saat ini. video merupakan gambar bergerak yang secara langung direkam tanpa adanya proses penyatuan gambar dan lain-lain. keuntungan penggunaan video adalah kita bisa merekam secara langsung kejadian yang ada di tempat kejadian perkara sehinga kita bisa menyimpan banyak sekali potongan-potongan yang penting dari peristiwa tersebut. akan tetapi, video membutuhkan ruang penyimpanan yang jauh lebih besar dibanding elemen lain sehingga dalam penggunaan video pun harus disertai dengan strategi yang baik. 

Di era modern ini, penggunaan multimedia harus disertai dengan strategi yang baik. Multimdia merupakan alat yang sangat baik dalam menyebarkan informasi atau pesan dengan sangat lengkap, sehingga khalayak dapat dengan mudah menyerap isi dari informasi tersebut. ketika akan menggunakan perangkat multimedia, kita harus mempersiapkan segalanya dari segi produksi hingga distribusinya, agar pesan tersebut  dapat tersampaikan dengan jelas dan tidak ambigu.

Jurnalisme multimedia dijaman sekarang sangat menarik perhatian para khalayak, karena berita dikemas dengan unik melalui berbagai macam platform. Khalayak pun dapat dengan bebas mengakses berita tersebut dimana saja, dan kapan saja. Oleh sebab itu, proses produksi multimedia dalam membuat suatu berita sangat menarik untuk dipelajari.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun