Mohon tunggu...
Friska DewiAnjani
Friska DewiAnjani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Hobi saya menyanyi

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Cinta Kasih Dalam Kebenaran

8 September 2022   12:42 Diperbarui: 8 September 2022   16:47 285
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Cinta Kasih Dalam Kebenaran, Dalam Mind Map yang saya buat terdapat keindahan, Kebaikan, Perbuatan dan Konkrit. 

a). Keindahan, Terdapat keindahan dalam nilai Cinta Kasih dalam Kebenaran. Keindahan itu dapat kita rasakan apabila kita mengamalkan nilai tersebut dalam kehidupan sehari hari. Ketika kita bersosialisasi dengan sesama akan lebih Indah jika kita dalam kebenaran.

b). Kebaikan, Kebenaran akan menciptakan suatu kebaikan. Apabila kita melakukan sesuatu dengan berlandaskan kebenaran tentu akan menimbulkan kebaikan di setiap perbuatan.

c). Perbuatan, merupakan tingkah laku seseorang. Dalam Nilai Cinta Kasih Dalam Kebenaran ini tentunya harus dilakukan melalui perbuatan. Contoh perbuatan yang berkaitan dengan kebenaran adalah, berkata jujur, menegur ketika ada yang salah, tidak menutup nutupi kesalahan orang lain dan lain lain.

d). Konkrit, Sesuatu yang nyata, benar-benar ada. Nilai Cinta Kasih Dalam Kebenaran ini harus nyata kita amalkan dalam kehidupan sehari hari. Baik dalam bentuk perbuatan ataupun perkataan.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun