Mohon tunggu...
Elmi Safridati
Elmi Safridati Mohon Tunggu... Guru - Guru

Menulis adalah hobi yang tak bisa dipungkiri. Semoga apa yang tertulis bermanfaat

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Keheningan Subuh

31 Januari 2023   05:28 Diperbarui: 31 Januari 2023   06:14 133
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Dalam keheningan subuh aku termenung. Saat sebahagian makhluk lasih tertidur pulas

Aku bangkit dan mengambil sajadahku yang telah usang 

Lalu aku berwudhu dan aku berlutut kepada Sang Ilahi Rabbi

Dalam sujud, kuceritakn semua keluh kesah yang selama ini aku derita 

Tiada terasa air mataku pun jatuh tertumpah

Dalam do'a, aku benar-benar merasakan seakan Sang Maha Mendengar ada di hadapanku pada subuh yang dingin ini 

Dia memandangku dan mendengar semua keluh kesahku

Aku sadar, betapa banyak nikmat luar biasa yang telah DIA beri untukku Namun tak sebanding dengan rasa syukurku kepada-NYA

Sungguh, aku tak ingin jadi hamba yang durhaka, yang hanya mau, dan tak pernah mau tau

Aku tak ingin jadi hamba yang banyak menuntut, sementara aku semakin jauh dari-NYA 

Aku ingin DIA selalu ada di sampingku di manapun aku berada

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun