Mohon tunggu...
Dunia Saham
Dunia Saham Mohon Tunggu... Ahli Gizi - www.duniasaham.com

Website edukasi dan analisa saham Berpengalaman lebih dari 10 tahun dalam dunia investasi saham Mempunyai latar belakangan pendidikan Manajemen Keuangan dan Perencanaan Keuangan, sehingga percaya bahwa strategi investasi bergantung pada kondisi masing-masing investor untuk dapat mencapai tujuan keuangannya

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

Saham HMSP Turun Terus, Peluang bagi Investor?

31 Juli 2019   22:23 Diperbarui: 31 Juli 2019   22:50 461
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Finansial. Sumber ilustrasi: PEXELS/Stevepb

Bila laba ditahan membuat ekuitas makin besar sementara labanya stagnan, maka ROE berpotensi menurun. Hal ini tentu menurunkan penilaian investor terhadap HMSP. Jadi pembagian dividen dengan payout yang tinggi tampaknya menjadi opsi yang masuk akal bagi manajemen

Harga Saham sudah Murah?
Dari dua faktor di atas, kita sudah mendapat kesimpulan bahwa kinerja HMSP saat ini masih cukup baik tapi dalam jangka pendek kemungkinan belum bisa bertumbuh pesat. Lalu bagaimana dengan harganya?

PER HMSP selama 10 tahun terakhir berada di kisaran 8-48, dan selama 5 tahun terakhir berada di kisaran 26-48. Dengan harga 2800an, maka PER HMSP ada kisaran 24 sehingga bisa dianggap cukup murah. HMSP mungkin bisa naik hingga kisaran PER 30. Namun untuk bisa naik ke PER 35-40 kelihatannya perlu ada trigger berupa pertumbuhan atau langkah ekspansif dulu dari perusahaan.

Jadi dari pandangan investasi, HMSP kelihatannya kurang pas karena pertumbuhan jangka panjang terbatas dan dividend yieldnya hanya sekitar 4% di harga 2.800an. Penurunan harga HMSP mungkin lebih cocok untuk digunakan sebagai kesempatan trading HMSP, dan bukan investasi jangka panjang. Kalau anda ingin mendapat untung dalam jangka pendek, HMSP bisa jadi pilihan.

Tapi bila anda ingin mencari keuntungan yang besar lebih dari 50%, maka perusahaan yang sedang bertumbuh pesat bisa memberikan peluang yang lebih besar. Bagaimanapun juga, seluruh keputusan berada di tangan anda. Lakukan dulu riset dan pertimbangan matang sebelum membeli atau menjual saham tertentu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun