Mohon tunggu...
Kelvin Layzuardy
Kelvin Layzuardy Mohon Tunggu... Penulis - Content Writer

Menulis ulasan produk

Selanjutnya

Tutup

Gadget

Fungsi CTA dalam Email Marketing, Jangan Diremehkan!

26 Juni 2021   16:10 Diperbarui: 26 Juni 2021   17:02 115
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Photo by Ivan Samkov from Pexels

CTA memiliki fungsi dan peranan sangat penting dalam email marketing saat ini. Terkadang Anda mungkin sering lupa menyematkan CTA dalam email marketing yang ada.

Bagi Anda yang belum tahu atau belum paham apa itu CTA tentunya pasti merasa bingung. CTA sendiri merupakan singkatan dari Click To Action.

Sesuai dengan namanya, CTA merupakan salah satu tombol yang saat diklik akan memberikan kondisi lebih lanjut.

Dalam email marketing sendiri CTA biasanya digunakan untuk tombol mengetahui lebih lanjut atau tombol untuk menghubungi agent Anda.

Tentunya hadirnya CTA dalam email marketing mempermudah Anda untuk membuat customer melakukan tindakan lanjutan.

Selain itu, tentunya ada beberapa alasan kenapa CTA harus selalu ada dalam email marketing Anda loh.


Pertama, hadirnya CTA membuat tingkat penjualan dalam bisnis Anda akan semakin meningkat karena customer atau audience tidak bingung bagaimana menghubungi Anda.

Kedua, email marketing Anda dianggap sangat ramah bagi customer karena menghadirkan aksi lanjutan yang bisa dilakukan oleh pembaca.

Tentunya terakhir, secara sistem email marketing Anda juga akan terdeteksi di sistem sebagai email marketing yang baik karena terdapat CTA.

Nah, tentunya email marketing saat ini bukan hal biasa dalam bisnis yah. Banyak bisnis menggunakan email marketing saat ini.

Anda juga sebenarnya bisa menggunakan email marketing dalam bisnis dengan mudah melalui penyedia layanan yang ada. Salah satu contohnya DocoBlast.

Tentunya saat ini Anda sudah paham bukan apa pentingnya CTA dalam email marketing?

Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun