Mohon tunggu...
Dimas Bayu Sakti
Dimas Bayu Sakti Mohon Tunggu... Mahasiswa - Dimas Bayu

Mahasiswa Untag

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Apa Itu Negara dan Negara yang Saya Kehendaki

16 September 2021   18:23 Diperbarui: 17 September 2021   00:01 137
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dalam negara ada syarat-syarat yang dipenuhi. Syarat - syarat yang dimaksud adalah :

a. Ada daerahnya yang tertentu,

b. Ada rakyatnya,

c. Ada pemerintahnya yang berdaulat.

Syarat-syarat tersebut bukanlah merupakan hakekat negara, tetapi ini merupakan sebagai syarat-syarat formal bagi sesuatu yang 

disebut negara.


Unsur-unsur Terbentuknya negara :

1. Wilayah : Sebuah kekuasaan daerah yang menjadi sebuah kedaulatan di sebuah wilayah

2. Penduduk : Sekumpulan orang yang menduduki wilayah untuk memenuhi kebutuhan

3. Pemerintah : Suatu organisasi yang merumuskan dan melaksanakan peraturan agar dipatuhi oleh semua rakyatnya

4. Kedaulatan : Kekuasaan tertinggi untuk membuat dan melaksanakan peraturan di wilayah tersebut 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun