Mohon tunggu...
Didik Sedyadi
Didik Sedyadi Mohon Tunggu... Administrasi - Suka berdiskusi tentang matematika bersama anak-anak SMAN 1 Majalengka. Hobby menulis. Tinggal di Majalengka Jawa Barat

Suka berdiskusi tentang matematika bersama anak-anak SMAN 1 Majalengka. Hobby menulis. Tinggal di Majalengka Jawa Barat

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Cerpen: Kaligrafi Bunga Tulip

15 Mei 2016   12:52 Diperbarui: 13 April 2018   20:06 419
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

“Apa Pril? Tulip?”

“Oooh... tidak, anu .... eh iya, bukankah itu bunga tulip?”

“Oo iya. Itu ibu yang memanam. Agak susah memeliharanya Pril. Itu saja sudah hampir setahun baru berbunga akhir-akhir ini. Untung saja mau berbunga.”

“Masya Allaaaah.... indahnya.... “  gumam April sambil tidak sadar tangannya membuka tas, dan mengeluarkan stiker kaligrafi dengan gambar bunga tulip kuning.

“Masya Allaaah......  “

“Gambar di stiker sama dengan bunga itu.”


“Memang itu gambar bunga itu Apriil......”

“Hah? Jadi...... jadiiiii.............. “ April kaget bangkit dari duduk.

“Iya.”

“Wiraa.... jadi yang nyimpen stiker di mukena dan jok motor?”

“Maafkan Wira, Aprilll..... aku hanya ingin memberi apresiasi ke April yang suka kaligrafi. Di gambar profil FB juga kaligrafi .... aku padu dengan tulip milik ibuku .....”

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
  15. 15
  16. 16
  17. 17
  18. 18
  19. 19
  20. 20
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun