Mohon tunggu...
Dicky Saputra
Dicky Saputra Mohon Tunggu... Wiraswasta - Talks about worklife and business. Visit my other blog: scmguide.com

-

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Artikel Utama

8 Cara Ini Efektif Membuat Pengambilan Keputusan Sulit Menjadi Lebih Mudah

5 April 2021   11:17 Diperbarui: 5 April 2021   16:50 1005
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pengambilan keputusan ngga bisa hanya mengandalkan firasat. (sumber foto: Jen Theodore on Unsplash)

Kalau Anda ngga sepakat dengan pandangan mereka, jangan abaikan.

Pendapat yang bertentangan bisa membantu Anda membuat jarak dari firasat Anda. Itu akan membuat Anda bisa melihat berbagai kemungkinan yang ngga Anda pikirkan sebelumnya.

Tentukan tujuan yang ingin Anda capai

Tentukan tujuan yang ingin Anda capai.

Visualisasikan output yang Anda inginkan dari keputusan tersebut.

Kenali apakah Anda harus mengambil keputusan tersebut gara-gara adanya masalah yang tersembunyi?

Jadikan penyelesaian akar masalah tersebut sebagai bagian dari tujuan akhir Anda.

Dengan punya tujuan, Anda jadi lebih mudah membuat sebuah keputusan karena Anda bisa melihat apa yang akan Anda capai dengan jelas.

Anda pun tentu akan terhindar dari kebingungan akibat terlalu banyaknya informasi yang Anda punya. Yang seringkali malah ngga membawa Anda ke tujuan akhir anda.

Buat kriteria pembuatan keputusan

Buatlah kriteria-kriteria untuk membantu Anda mengambil keputusan.

Kriteria-kriteria tersebut akan membantu menilai berbagai opsi yang ada untuk mendapatkan hasil yang Anda butuhkan.

Kalau Anda menentukan kriteria-kriteria tersebut sebelum mulai mengembangkan pilihan-pilihan Anda, itu akan lebih baik.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun