Mohon tunggu...
Ambardewi
Ambardewi Mohon Tunggu... Dosen - Pecinta seni, buku dan musik

Menulis adalah selera... Mengembangkan ide yang menjadi sebuah tulisan yang menginspirasi adalah tabungan ilmu yang bermanfaat tidak hanya bagi diri sendiri melainkan untuk orang lain.. Jangan memenjarakan ide.... keluar,,, dan tulislah!

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Inilah 5 Fakta Menarik tentang "The Big Durian"

10 Juli 2018   20:25 Diperbarui: 10 Juli 2018   20:45 970
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

2. Mascot Jakarta ternyata bukan Monas, lalu?

Saya sendiripun awalnya, jika ditanya tentang apa mascot Jakarta, sudah barang tentu saya menjawab Monas. Tapi ternyata hal itu tidak tepat. ternyata adalah patung burung Elang Bondol dan Salak Condet yang ada lokasi Cempaka Putih, Jakarta Pusat. Super sekali..

3. Pasar Tanah Abang di Jakarta adalah salah satu pasar grosir terbesar di dunia

Tanah abang. Ya, nama ini pasti sangat familiar di tengah ibu-ibu muda pecinta fashion untuk memborong segala macam 'atribut wanita', entah itu baju, hijab, aksesoris dan lain sebagainya. Harganya yang cenderung murah, dapat kita dapatkan di beberapa blok yang diperbolehkan membeli barang satuan atau eceran, tetapi dengan harga grosir.

4. Berwisata ke Monas

Pasti diantara kita, saat pertama kali menginjakkan kaki ke ibu kota, adalah ingin melihat dan berwisata ke Monas. Dan faktanya, dari era orang tua kita hingga saat ini rasanya berwisata ke Monas ini tidak ada bosannya. Selalu nagih dan tidak pernah melewatkan moment dimana Jika udara cerah, pengunjung di Monas dapat melihat Gunung Salak di Jawa Barat maupun Laut Jawa dengan Kepulauan Seribu. Wow..


5. Jakarta menempati peringkat ke-17 dari 40 kota di dunia sebagai Kota dengan Gedung Pencakar Langit Terbanyak di Dunia

Kota megapolitan global, identic dengan pertumbuhan pesat Jakarta yang sangat pesat. Sebagai ibu kota wajarlah keelokan Jakarta dengan berbagai kelebihan dan kekurangannya membuat hati ingin berkunjung dan merasakan bagaimana berdiri di tengah kermaian kota Jakarta.

Jakarta memiliki keunikan tersendiri di hati bangsa ini....

Mungkin anda yang saat ini membaca tulisan ini masih mempunyai banyak ide, saran atau gagasan yang ditujukan bagi pembangunan "The Big Durian" agar semakin baik dan bisa memberikan efek baik kepada bangsa ini. Jika ada, silahkan share di kolom komentar..

Salam.
Penulis adalah pecinta buku, musik, olahraga serta tertarik membuat sebuah tulisan yang bermanfaat.
Keep Learning!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun