Mohon tunggu...
Daniel Mashudi
Daniel Mashudi Mohon Tunggu... Freelancer - Kompasianer

https://samleinad.com E-mail: daniel.mashudi@yahoo.com

Selanjutnya

Tutup

Olahraga Artikel Utama

Yayuk Basuki dan Prestasi Tenis Indonesia di Asian Games

2 Juli 2018   16:37 Diperbarui: 22 Juli 2018   20:01 3859
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
gambar: bolasport.com

Era emas tenis Indonesia dilanjutkan oleh Yayuk Basuki di Asian Games 1986-1998. Empat emas diraih Indonesia pada kurun waktu tersebut.

Setelah Yayuk Basuki mundur dari Asian Games 1998, Indonesia meraih emas terakhir dari cabang tenis pada tahun 2002 di Busan, Korea Selatan. Satu emas diraih dari nomor beregu putri, satu perak dari ganda putri, dan satu perunggu beregu putra.

Busan 2002 menjadi Asian Games terakhir di mana tenis Indonesia bisa menyumbangkan medali emas. Di Doha 2006, Guangzhou 2010, dan Incheon 2014 Indonesia bahkan gagal merebut satu medali dari tenis.

Tenis Indonesia di Asian Games 2018

Regenerasi petenis Indonesia berjalan lambat. Setelah era Yayuk Basuki dan Angelique Widjaja, belum muncul lagi pemain yang mampu menembus persaingan dunia, bahkan Asia. 

Cabang tenis di Asian Games 2018 akan dilaksanakan di kompleks Jakabaring, Palembang. Tim tenis Indonesia optimistis bisa meraih medali di Asian Games 2018 karena ajang ini digelar seminggu sebelum turnamen grand slam Amerika Terbuka. 

Diperkirakan petenis-petenis top Asia akan memilih tampil di Amerika Terbuka untuk mendapatkan poin di ATP maupun WTA, dan hadiah uang.

Mari kita #dukungbersama atlet-atlet Indonesia untuk berprestasi di Asian Games 2018!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun