Mohon tunggu...
Budi idris
Budi idris Mohon Tunggu... Guru - Guru, Penulis Buku, Blogger inspiratif

Dengan tulisan mari berkarya dan berprestasi

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Ada 5 Pelajaran Penting dari Peringatan Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW

18 Februari 2023   09:06 Diperbarui: 18 Februari 2023   09:07 636
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pelajaran pentingnya selanjutnya dari perintah shalat hasil dari peristiwa isra mi'raj adalah Disiplin hidup.

Shalat yang dilakukan 5 waktu sehari semalam, menjadikan kita untuk disiplin dalam hidup.

saat azan berkumandang kita bersiap beribadah shalat dan itu berlangsung secara terus menerus dari hari ke hari setiap harinya.

Kita akan taat melakukan ibadah shalat tepat waktu dan tidak meninggalkannya, kita akan disiplin mengikuti perintah dalam rukun shalat dan peraturan mengenai shalat.

hal ini memberi pelajaran bagi kita dalam kehidupan untuk meraih kesuksesan salah satu kunci keberhasilannya adalah bisa menjaga disiplin hidup.

4. Menguatkan Keyakinan terhadap Kuasa Tuhan


Saat kita melakukan shalat terjadi interaksi dengan sang pencipta kita Allah SWT dimana kita berkonsentrasi penuh atau khusu dalam menjalankan ibadah shalat.

Dengan melakukan ibadah shalat kita meyakini sesuatu yang sekalipun kita tidak melihat wujud dari sang pencipta kita namun kita dapat merasakan dia ada.

Peristiwa isra mi'raj memberikan keyakinan pada diri kita dimana Nabi Muhammad SAW, sebagai manusia bisa melakukan hal diluar nalar manusia saat menerima perintah shalat dari Allah SWT.

Hal yang sifatnya tidak bisa difikirkan oleh manusia namun bisa terjadi membuktikan Allah itu ada, hal ini menjadi penguatan terhadap keyakinan kita. 

5. Mendapatkan penuntun hidup

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun