Mohon tunggu...
Maheswara BimasenaTedja
Maheswara BimasenaTedja Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Pelajar

Murid dari Jakarta yang ingin mencoba menulis

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Anekdot: Pengungkap Masalah Tanpa Memprovokasi

19 Mei 2023   12:01 Diperbarui: 19 Mei 2023   12:01 178
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dalam teks ini, fungsi dominan yang dapat diperlihatkan adalah sindiran. Teks anekdot dapat dijadikan salah satu media untuk memberitahu kesalahan dari suatu sistem atau perilaku. Media penyindiran ini merupakan salah satu media yang nyaman digunakan agar banyak orang tidak terprovokasi ataupun tersinggung. Lebih dalam, media yang disindir adalah sistem yang kurang baik. Sistem pemblokiran yang dilakukan pemerintah memang tidak dipersiapkan dengan baik dan sembarang dianggap sebagai solusi. Sudah pasti ada solusi lain yang lebih baik, tetapi bukan pemblokiran.

Dihubungkan dengan peristiwa sekitar, sering banyak terjadi penggunaan sistem ataupun pembuatan sistem yang sangat tidak baik dan salah sehingga merugikan banyak orang. Sistem sekolah dapat dinyatakan salah satunya. Sistem yang sangat mengutamakan nilai serta tekanan pada para murid sangat tidak efektif bahkan berbahaya. Sistem pertemanan merupakan contoh lain. dimana bisa saja dalam satu kelompok pertemanan, satu bertindak sebagai kepala sehingga mulai terlihat seperti suatu geng dan bukan pertemanan yang akrab.

Kesimpulannya, teks anekdot merupakan media yang memberikan sindiran dengan sangat baik sesuai dengan isi artikel tersebut. teks anekdot sendiri memang sudah mulai menjadi irrelevan, tetapi karena itulah kita perlu mempelajarinya. Saran saya tidak banyak, hanyalah  merangkum teks agar tidak menjadi terlalu panjang sehingga pembaca menjadi tidak tertarik.

(MSS X3/20)


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun