Mohon tunggu...
Benediktus Jonas
Benediktus Jonas Mohon Tunggu... Guru - GURU

Writing is a call to serve others and love God. Because everything I have comes from God

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Malam Hening di Bulan Januari

21 Januari 2019   22:31 Diperbarui: 21 Januari 2019   23:00 168
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
gambar ilustrasi: pixabay

Malam menghidang bintang,

bulan pun berlaga, dalam acara

malam hening, di tepi ini.


Di sini di serambi malam

sang penyair mengayun pena

seraya merajut kata, bertinta emas, seharum surga...

kini ia, berpesta makna, tentang "malam ini",

malam hening di bulan Januari,

itu gerangannya.


Canda tak ada, hening ya, hanya ada keheningan,

diiringi paduan suara "Komposer raja malam",

menggugah suasana hari-hari yang tak berarti,

hanya pena di malam hening, mengingat pesan

melukis dunia....

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun