Mohon tunggu...
Healthy

Cara Menghilangkan Jerawat Dengan Cepat dan Tanpa Efek Samping Berbahaya

24 Oktober 2018   15:12 Diperbarui: 14 November 2018   10:44 671
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

  • Menghilangkan Jerawat dengan teh hijau

Teh hijau banyak dikonsumsi karena manfaatnya untuk kesehatan. Namun tahukah kamu jika teh hijau juga dapat diaplikasikan untuk menghilangkan jerawat?

Teh hijau mengandung flavonoid, tannins dan antioksidan epigallocatechin-3-gallate (EGCG) yang terbukti dapat mengurangi inflamasi, menurunkan produksi minyak / sebum dan menghambat pertumbuhan bakteri penyebab jerawat.  

Bagaimana menggunakan teh hijau untuk menghilangkan jerawat

1. Rebus teh hijau dalam air mendidih selama 3-4 menit

2. Lalu diamkan sampai dingin

3. Aplikasikan pada wajah dengan kapas

4. Biarkan selama 10 menit atau semalaman, lalu bilas wajahmu dengan air

5. Aplikasikan 1-2 kali sehari sesuai kebutuhan. Dapat disimpan di dalam kulkas selama lebih dari 2 minggu.

  • Menghilangkan Jerawat dengan Aloe Vera

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun