Mohon tunggu...
Abdullah Muzi Marpaung
Abdullah Muzi Marpaung Mohon Tunggu... Dosen - Seorang pejalan kaki

Tak rutin, tapi terus...

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Pantun AA-AA

6 Desember 2023   15:32 Diperbarui: 6 Desember 2023   15:32 88
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

tiada beda antan dan alu
lesung ditumbuk bertalu-talu
inilah adat orang berilmu
segala ucap dipikir dahulu

pergi ke pasar membeli tali
tali dipakai mengikat peti
ramai orang bercakap dinasti
kenapa pula Jogja kau sakiti

anak dara selendang biru
pergi ke sawah membawa nyiru
setiap ucap ditimbang dahulu
maaf kemudian terasa lucu


Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun