Mohon tunggu...
Helmi Abu Bakar elLangkawi
Helmi Abu Bakar elLangkawi Mohon Tunggu... Penulis - Pengiat Sosial Kegamaan dan Esais di berbagai Media serta Pendidik di Lembaga Pendidikan Islam

Khairunnas Affa' linnas

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Kemeriahan Maulid dan Indahnya Kebersamaan Masyarakat Lamkawe dalam Bidikan Televisi Nasional Menjelang Pilchiksung

25 November 2020   01:49 Diperbarui: 25 November 2020   03:06 357
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
https://www.facebook.com/fico.asyarief. Kebersamaan Suasana Maulid Nabi di Gampong Lamkawe Era Pandemi Covid-19

Tidak semua acara daerah terlebih maulid nabi bisa menjadi pilihan siaran televisi nasional sekaliber SCTV namun maulid Gampong Lamkawe sampai "tergoda"nya dan "terhipnotis" televisi nasional mengabadikan seremonial maulid dalam siaran resminya. Apakah ini kode alam akan lahirnya pemimpin terbaik menakhodai Gampong tersebut?

Tentu saja ini juga goresan sejarah baru dalam perjalanan Gampong Lamkawe. Apakah suksesi Gampong tersebut juga pasca menasionalnya Lamkawe via maulid nabi akan kembali diincar televisi nasional? Tunggu aksinya.

facebook.com/fico.asyarief
facebook.com/fico.asyarief
Di balik kenduri maulid nabi Muhammad Saw sebagaimana yang dilakoni masyarakat Lamkawe sejak dulu dan turun temurun telah memberikan sebuah pelajaran penting dan pendidikan untuk kita bersama diantaranya untuk eksis merajut ukhuwah, silaturrahmi dan persatuan antar sesama warga baik perantau maupun non perantauan. 

Di samping itu nilai keteladanan di balik jejak perjalanan Rasulullah Saw juga patut kita teladani dalam keseharian. Mari kita berdoa semoga kita selalu dalam kebersamaan dan ridha-Nya serta lahir nakhoda negeri Lamkawe ke arah yang lebih baik. Amin.

Wallahu Muwaffiq Ila Aqwamith Thariq


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun