Mohon tunggu...
Ikhwanul Halim
Ikhwanul Halim Mohon Tunggu... Editor - Penyair Majenun

Father. Husband. Totally awesome geek. Urban nomad. Sinner. Skepticist. Believer. Great pretender. Truth seeker. Publisher. Author. Writer. Editor. Psychopoet. Space dreamer. https://web.facebook.com/PimediaPublishing/ WA: +62 821 6779 2955

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Kesalahan Penulis Pemula: Khawatir Menjadi Otor Femes

24 Februari 2023   08:52 Diperbarui: 24 Februari 2023   09:12 211
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
https://www.mindset2millions.com/45-robert-kiyosaki-inspirational-quotes-on-money/losers-are-people-who-are-afraid-of-losing-robert-kiyosaki/

Lebih mudah diucapkan daripada dilakukan, tetapi menjadi penulis sebagai karier lakukan selangkah demi selangkah. Jangan sampai sudah stres duluan tentang hasil kahir dan kemungkinan ditolak sebelum naskahmu siap.

Jangan khawatir tentang apakah kamu akan berinvestasi di pasar modal atau pesawat jet pribadi dengan royalti yang akan kamu dapat padahal kamu belum menandatangani perjanjian dengan penerbit. Dengan kata lain, jangan letakkan gerobak pedati di depan kerbau.

Kalau kamu seorang penulis fiksi, inilah rincian langkah-langkah yang harus kamu lakukan:

1. Tulis ceritamu.

2. Revisi ceritamu (dan kalau perlu ulangi langkah ini beberapa kali)

3. Kirimkan naskahmu ke penerbit (hingga diterima)

4. Negosiasikan persyaratan yang menguntungkan kamu dalam kontrak sebelum menandatanganinya

5. Menandatangani kontrak

6. Kembali ke nomor 1.

Kalau kamu seorang penulis nonfiksi, kamu dapat mengikuti pola yang sama, tetapi ada kemungkinan variasi detail

1. Tawarkan idemu (hingga diterima)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun