Mohon tunggu...
Dimas almasih
Dimas almasih Mohon Tunggu... Bankir - Dulunya vocalist

B aja

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Standar Cantik ala Wanita Korea Selatan, Wanita Indonesia Ada yang Ingin Coba?

8 Mei 2020   03:38 Diperbarui: 7 April 2021   17:42 3875
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
lee hyeri dengan kening menonjolnya (gambar via pantip.com)

Hidung tinggi yang kecil

Sebelumnya sudah dibahas jika wajah imut yang dimiliki cewek korea selatan kan? 

Nah, kalau kebanyakan orang kita mendampakkan hidung mancung ala orang barat. cewek di korea selatan justru mengidamkan hidung yang kecil dengan tulang rusuk yang agak terangkat.

hidung panjang dan kecil (Sumber : koreanittimes.com)
hidung panjang dan kecil (Sumber : koreanittimes.com)
Prosedur pengangkatan hidung ini dikenal dengan istilah nose job, meski terdengar sederhana, ternyata harga yang dikeluarkan cukup mahal yakni sekitar 40 juta rupiah.

Itu baru untuk hidung, belum kelopak mata, dan seterusnya.

Kaki panjang dan kurus


Sepertinya ini sejalan dengan standar cantik di awal artikel, Memiliki body S-line dengan kaki kurus yang panjang. 

Tapi ini memang benar, kalau tinggi badan masuk dalam deretan panjang standar negara beribukota di seoul tersebut. cara menghitungnya yakni para cewek ini harus memiliki tinggi 7 kali dari tinggi wajah mereka. 

Lihat saja para girl band korea selatan, sekumpulan cewek menari dengan kaki jenjang dan di balut dengan rok mini .

Kantung Mata (Aegyeo Sal)

Selain memiliki obsesi dengan mata bulat dan kelopaknya, ternyata cewek-cewek di korea selatan terobsesi dengan kantung mata. buat kita mungkin ini terdengar aneh, bagaimana tidak, saat wanita di indonesia repot mencari masker buat menutupi kantong mata. cewek-cewek di korea selatan malahan sibuk memanipulasi bawah mata untuk menghasilkan kantung mata. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun