Mohon tunggu...
Audrey Devina
Audrey Devina Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Gagal Jantung: Salah Satu Pacemaker Rusak atau Seluruhnya?

25 November 2017   10:59 Diperbarui: 25 November 2017   11:52 1847
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: https://www.cakrawala.co

Sumber: www.inaheart.or.id
Sumber: www.inaheart.or.id
Apakah gagal jantung dapat dicegah? Tentu! Cara pencegahannya adalah dengan mengonsumsi makanan sehat dan membatasi asupan garam, lemak, serta gula. Dan tak lupa, kadar kolesterol juga harus diperhatikan.

Mengapa demikian? Karena pengonsumsian makanan yang mengandung terlalu tinggi kandungan-kandungan di atas akan mengganggu sistem peredaran darah di tubuh kita dengan mudah terjadinya penimbunan pada pembuluh darah dalam tubuh kita sehingga darah yang disalurkan akan terhambat dan tidak cukup untuk disalurkan baik ke paru-paru maupun ke seluruh tubuh. Bahkan, bisa jadi darah tidak bisa kembali ke jantung lagi sehingga jantung kekurangan nutrisi yang dibutuhkan.

Contoh dari makanan sehat adalah sebagai berikut :

  • buah dan sayur,
  • makanan berprotein tinggi (misal : ikan, daging, atau kacang),
  • makanan yang mengandung zat tepung (misalnya beras, kentang, atau roti), dan
  • makanan yang terbuat dari bahan susu atau bahan olahan susu.

Selain itu, kita juga harus menjaga berat badan, berhenti merokok dan minum minuman keras.

Sumber: www.katalogibu.com
Sumber: www.katalogibu.com
Seperti yang sudah pernah penulis ungkapkan di atas, gagal jantung merupakan kondisi seumur hidup yang tidak dapat sembuh sepenuhnya. Maka dari itu, penanganan yang terdiri dari kombinasi obat-obatan, peralatan penopang jantung, dan operasi perlu dilakukan sesuai dengan keadaan penderita. Tentu disertai dengan dokter yang berpengalaman dan benar-benar ahli dalam bidangnya.

Keefektifan pengobatan gagal jantung bukan hanya tugas dokter, tetapi juga harus ada kerjasama dari pasien dengan menjalani pola hidup sehat.

Sumber :

http://www.alodokter.com/gagal-jantung

https://fisionesia.wordpress.com/tag/sel-otoritmik-sebagai-pemacu-aktivitas-jantung/

http://kampus-kedokteran.blogspot.co.id/2011/10/fisiologi-jantung.html

https://sandurezu.wordpress.com/2010/01/01/aktifitas-elektrik-jantung/

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun