Mohon tunggu...
Aryanto Husain
Aryanto Husain Mohon Tunggu... Freelancer - photo of mine

Saya seorang penulis lepas yang senang menulis apa saja. Tulisan saya dari sudut pandang sistim dan ekonomi perilaku. Ini memungkinkan saya melihat hal secara komprehensif dan irasional.

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan

Behaviour Insight dan Kebijakan Publik yang Efektif

15 Januari 2023   09:56 Diperbarui: 15 Januari 2023   10:04 176
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Birokrasi. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG

Pendekatan ini telah digunakan dibanyak lembaga global dan negara-negara maju. Mereka bahkan membentuk lembaga khusus, Behaviour Economic Unit yang merumuskan dan mendesain kebijakan strategis yang berdasarkan pada ekonomi perilaku individu. Aplikasinya meluas dalam berbagai sector pembangunan mulai dari lingkungan hidup, ekonomi, energi hingga persoalan-persoalan pada tingkat individu.

Kebijakan publik yang baik tidak sekedar tentang pemenuhan kebutuhan masyarakat. Dia harus mampu menyelami hati dan perasaan publik yang sebenarnya. Di tengah pendekatan partisipatif dan bottom up, kebijakan publik perlu mengenali dan mempertimbangkan behavior insight dalam proses penyusunannya.*

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun