Mohon tunggu...
Akaza Hafsah
Akaza Hafsah Mohon Tunggu... Administrasi - Mahasiswa, enterpreuner, Penyair, novelis, cerpenis dan sripwaiters

Jangan lupa follow me by : instagram @akaza.hafsah Facebook Akazahafsah7 Twitter akaza_hafsah

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Titik Karat Hedonisme

26 Februari 2020   05:17 Diperbarui: 26 Februari 2020   19:47 73
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
by: Arina Khusna Atikah

Hati membeku dalam kekaratannya

Hampir rapuh dalam sandarannya

Tetap dalam langkah

Namun, terseot-seot dalam jangkah

Menyia-nyiakan waktu bagai harapan berhenti disaat lembar-lembar dolar berhamburan

Menyianyiakan waktu bagai harapan berhenti disaat waktu-waktu terhambur

Menyia-nyiakan waktu bagai harapan matahari bungkam

Menyia-nyiakan waktu hingga diri terajam

Wahai angkara hedonisme...

Semuannya  bagai membeku dan mengkarat

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun