4. Rasa ingin tahuÂ
Masyarakat umum rasa ingin tahu yang kuat, dan teori Konspirasi sering kali menawarkan jawaban yang menarik dan tidak biasa.
Alasan ketakutanÂ
1. Rasa tidak amanÂ
Teori Konspirasi sering kali membuat masyarakat merasa tidak aman. Karena mereka merasa ada kekuatan yang yang tidak terlihat yang mengendalikan kehidupan mereka.
2. Kurang nya kontrolÂ
Teori Konspirasi dapat membuat masyarakat merasa bahwa mereka, tidak memiliki kontrol atas kehidupan sehingga mereka lebih takut.
3. Pengaruh emosiÂ
Teori Konspirasi sering kali memanfaatkan emosi masyarakat, sehingga mereka lebih rentan terhadap ketakutan dan kecemasan.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI