Mohon tunggu...
Arfiani Yulianti Fiyul
Arfiani Yulianti Fiyul Mohon Tunggu... Dosen - Dosen Indonesia

Tingkatkan Keterampilan Menulis Belajar Sepanjang Hayat

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Sweeping Imunisasi Polio

18 Maret 2023   01:32 Diperbarui: 18 Maret 2023   01:33 371
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Adanya kejadian luar biasa (KLB) ini, di Propinsi Aceh, maka semua unsur dari Kesehatan mewaspadai keadaan tersebut.

Petugas Puskesmas dan kader posyandu, dari seluruh Indonesia, mengadakan suatu gerakan yang di namakan  "Sweeping Imunisasi Polio".

dokpri
dokpri

Imunisasi Polio adalah salah satu cara untuk mencegah anak mengalami lumpuh layu.

Apa Itu Sweeping Imunisasi Polio ?

Sweeping Imuniasi polio dilakukan dengan cara mencari dan mendatangi keluarga yang memiliki anak balita.   Yaitu anak yang berusia 0 hingga 5 tahun.


Apa itu Vaksin Polio dan Bagaimana cara Pemberiannya ?

Vaksin polio adalah tetes atau OPV (Oral Poliomyelitis Vaccine) merupakan vaksin yang di berikan secara oral atau diteteskan kemulut untuk mencegah penyakit Poliomielitis (polio).

Poliomielitis merupakan penyakit menular yang disebabkan oleh virus polio.

Perlu diketahui, bahwa polio merupakan penyakit menular yang disebabkan oleh virus polio yang menyerang sistem saraf pusat dan merusak sistem saraf motorik.

Karena menyerang sistem saraf motorik maka penyakit polio atau lumpuh layu ini bisa membuat kelumpuhan, bahkan berpotensi menyebabkan kematian.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun