Mohon tunggu...
Ardi Winangun
Ardi Winangun Mohon Tunggu... Wiraswasta - seorang wiraswasta

Kabarkan Kepada Seluruh Dunia

Selanjutnya

Tutup

Politik Artikel Utama

Dingin Kepada Junta Militer, Ada Apa dengan ASEAN?

26 Februari 2021   08:21 Diperbarui: 5 Maret 2021   07:55 1158
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Seorang polisi (tengah) mengacungkan senapannya dalam bentrokan melawan massa yang ikut dalam demonstrasi menentang kudeta militer Myanmar di Naypyidaw, pada 9 Februari 2021. (STR via AFP/kompas.com)

Dari laporan EIU 2021, Indonesia mendapat skor 6,48 dan masuk atau digolongkan sebagai negara dengan kategori demokrasi yang belum sempurna (flawed democracy). 

Memang tidak ada negara yang sempurna dalam demokrasi namun skor dan peringkat Indonesia ini menurun dibanding dengan tahun-tahun sebelumnya. 

Indeks demokrasi yang menurun mengakibatkan penanganan korupsi terganggu sehingga indeks penanganan korupsi juga mengalami hal yang sama.

Dari paparan di atas, negara di kawasan Asia Tenggara mayoritas masuk dalam negara dengan kategori belum sempurna (flawed democracy) bahkan ada yang masuk sebagai negara dengan kategori rezim hibrida (hybrid regimes) hingga rezim otoritarian (authoritarian regimes). 

Diamnya negara-negara di kawasan Asia Tenggara terhadap kudeta di Myanmar, bisa jadi semua merasakan bahwa kita pun memiliki sikap yang sama dengan Junta Militer Myanmar. Rupanya semua mengaca diri sehingga bersikap dingin terhadap apa yang terjadi di Myanmar.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun