Mohon tunggu...
Budhi Sugeng R
Budhi Sugeng R Mohon Tunggu... karyawan swasta -

seoarang yang suka berpetualang dan bermimpi jadi seorang penulis. bermain main di dunianya aozora-aiko.blogspot.com

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Kopdar Seru Bareng Komunitas Jalan2.com Regional Jobodetabek

24 Februari 2015   23:27 Diperbarui: 17 Juni 2015   10:34 85
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kemarin sabtu tanggal 21 februari 2015 Komunitas jalan2.com Regional Jabodetabek mengadakan kopdar di Monumen Nasional, kopdar yang bertajuk keakrapan dan silaturohmi, temu muka bersama anggota Komunitas jalan2.com Regional Jabodetabek, yang biasa hanya saling menyapa melalui media sosial kini dipertemukan secara langsung face to face antar sesama anggota KJJ terutama regional Jabodetabek.

photo : om maulana

Ada keseruan, ada canda dan tawa, serta ada banyak kenangan dan pengalaman , teman baru yang mempunyai hobbi yang sama yaitu jalan-jalan, menambah pertemanan dan pengalaman , bertukar cerita tentang kisah-kisah perjalanan menikmati keindahan daerah-daerah baru yang mereka kunjungi.

Inipertama kalinya saya mengikuti kopdar bersama setelah kemarin gagal ikut kopdar yang di Taman Mini Indonesia Indah,

Adaperasaan malu untuk pertama kali akan bertemu, ada ketakutan nanti kalau-kalau di cuekin,karena mereka sudah saling kenal dan akrab satusama lainnya sementara saya satupun belum ada yang sayakenal.

Namunperlahan ketakutanyangada dalam pikiran saya lawanperlahan, mulai menyapa, mulai saling mengenal nama satu sama lainnya walaupun sekarang lupa-lupa ingat lagi,(he he he ) dan ahirnya malah terbawa asik oleh suasana.

Peserta yang wow..

Acara tepat dimulai jam 11.00, acara pertama adalah perkenalan , selama perkenalan ada yang baru pertama kali bergabung dan ada yang pernah bertemu satu sama lainnya, ada yang malu-malu ( termasuk saya hihi ) dan banyak lagi cerita saat perjumpaan awal.

Satu-persatumulai berdatangan dan semakin siang semakin bertambah dan ahirnya untuk peserta kopdar kali ini pesertanya sampai 80-90 an peserta…

Antusias para peserta untuk mengikuti kopdarkali ini sangatlah tinggi terbukti peserta yang melebihidiangka 80-an peserta, sungguhantusias yang perlu dihargai untuk rekan-rekan regional Jobodetabek.

14247686471451701165
14247686471451701165

photo : om maulana

Game yang seruuuu…

Acara kali ini semakin berwarna dengan adanya game yang seru, untuk game yang pertama yaitu pecah balon, game yang satu ini sangat menguras tenaga. 2 kelompok saling menyerang dan bertahan , kelompok satu menyerng yaitu berusaha sebisa mungkin memecah balon yang berada diatas pohon sementara kelompok satuya lagi berusaha sebisa mungkin agar balon jangan sampai direbut dan dipecahkan oleh penyerang..game-ini sangat seru dan sangat-sangat menguras tenaga .

14247687201039159748
14247687201039159748

photo : om maulana

Game yang kedua adalahmissing lirik dimanasetiap kelompok berjoget dan bernyanyi mengikuti lagu yang diputar dan meneruskan liriknya ketika lagu dimatikan, bagi yang salah menlanjutkan lirik lagunya, semua anggota kelompok wajahnya dicoret dengan lipstick, dan sialnya kelompoksaya kena coretan juga.


14247693042064245858
14247693042064245858

Tarikkk manggg (doc.pri)

Game yang ketiga adalahadu cepat mengaitkan atau menghubungkan satu anggota dengan anggota lainmemanjang dengan menggunakan atribut yang sedang digunakan bisa menggunakan tali sepatu, ikat pinggang, jibab , jaket dll. Di dalam gamne ini kelompok saya menjadi juaranya..:-)

14247696522033309031
14247696522033309031

doc.pri

Banyak hal yang bisa saya dapat dari pertemuan ini, diantaranya

1. 1.Mendapat teman dan sahabat baru yang mempunyai hobby yang sama yaitujalan-jalan,

2.2.Mendapat penggalaman yang berkesan

3.3.Saling bertukar pengalaman tentang perjalanan masing-masing yang pernah dilakukan

4.4.Yang utama mendaapatkan kebahagian hati karena bertemu dan saing bersilaturohmi dengan sahabat di regional jabodetabek.

Dan ahirnya waktu juga yang memisahkan kebersamaan kita, waktu yang semakin beranjak sore, setelah pembagian doorprise dan hadiah diahiri dengan sesi photo-potho maka acara kopdar Regional Jabodetabek berahir pukul 17.00.

Ada harapan untuk kedepan bisa saling ngumpul dan bertemu lagi, berpetualangbersamamenikmatiindahnnya alam Indonesia .

Thanks to all of panitia kopdar kali ini….greatttt…

@genk






Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun