Mohon tunggu...
Annisa Qonitah Ramadhani
Annisa Qonitah Ramadhani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

My interest is in law, governmental and social issues, education, and digital technology.

Selanjutnya

Tutup

Financial

Mudik Lebaran Anti Ribet, Transaksi Menggunakan BRImo Solusinya!

27 Mei 2022   23:53 Diperbarui: 27 Mei 2022   23:58 473
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Adapun keunggulan lain yang didapatkan setelah membukan akun BRImo ialah transaksi sepenuhnya dapat dilakukan di aplikasi secara online dengan mudah, cepat, dan aman. Pastinya anda juga harus mempunya koneksi jaringan yang baik dan stabil. BRImo dapat melakukan pembayaran secara online, termasuk belanja di beberapa perusahaan e-commerce yang ada di Indonesia, membayar pulsa/data, tagihan listrik, asuransi, BPJS, bahkan donasi juga bisa dilakukan melalui aplikasi BRImo.

Berikut merupakan fitur yang terdapat dalam aplikasi BRImo (source pictures; Annisa Qonitah)

dokpri
dokpri
dokpri
dokpri

Tidak lupa, terdapat tips agar transaksi digital tetap aman melalui aplikasi BRImo yaitu: 

  1. Selalu update aplikasi BRImo di Google Play Store atau App Store yang ada di HP anda.
  2. Gunakan jaringan internet yang aman (sangat disarankan untuk tidak memakai wi-fi yang bersifat publik).
  3. Jangan gunakan User ID atau nama pengguna dan Password yang mudah ditebak. 
  4. Hindari pemakaian tanggal lahir untuk PIN BRImo. Hal ini dikarenakan dapat diketahui dengan mudah bagi orang terdekat karena PIN bersifat privasi.
  5. Rahasiakan User ID atau nama pengguna, Password & PIN anda dari orang lain. Jika perlu, ubah Password & PIN secara rutin jika anda sering melakukan transaksi.
  6. Anda juga dapat memeriksa mutasi rekening secara rutin. 
  7. Aktifkan SMS Notifikasi di kantor BRI terdekat. 
  8. Pastikan Log Out sempurna setelah menggunakan aplikasi BRImo.

Mudik lebaran akan terasa menyenangkan dengan transaksi melalui aplikasi BRImo. Anda tidak perlu khawatir lagi jika lupa membayar tagihan listrik saat mudik lebaran. Anda sudah bisa melakukan pembayaran secara online dan cepat dengan BRImo. Terlebih jika ingin bersedekah ataupun donasi sebelum Ramadhan usai, anda juga bisa melakukan hal tersebut dalam satu aplikasi langsung. 

Tentu saja jika anda ingin memberikan THR di hari lebaran untuk sanak saudara bisa melalui aplikasi BRImo juga! Anda bisa memberikan THR tanpa memberikan uang cash dan terlihat seperti anak zaman "now". Anda bisa menggunakan fitur transfer atau dompet digital dengan mudah, cepat, dan aman.

Nah, apakah perjalanan mudik lebaran mu sudah tidak ribet seperti tahun sebelumnya? Jangan lupa untuk terus selalu waspada dan hati-hati ya!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun