Mohon tunggu...
Anggita Maharani
Anggita Maharani Mohon Tunggu... -

Food Louver

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Buka Bareng Seru Bersama SunCo di Dapur Solo

10 Agustus 2014   14:07 Diperbarui: 18 Juni 2015   03:55 29
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Bulan lalu, twitter @SunCo_ID mengadakan acara Buka Puasa Bersama. Saya pun pastinya ingin sekali ikut dalam acara tersebut seperti tahun lalu di Rolling Stone Cafe. Tahun ini, acara buka puasa bersama berlangsung di Dapur Solo dan diisi dengan hijab tutorial oleh Putri Sam'ani (@Utiwitu). Jam 17.00 acara dimulai juga dengan ramah tamah dari pihak panitia. Acara buka puasa bersama kali ini memang lebih akrab ketimbang tahun lalu. Mungkin karena tidak ada jarak antara panitia dengan peserta, sehingga format acaranya lebih homy. Setelah ramah tamah dari panitia, Ibu Mulina dari pihak SunCo memaparkan produk Minyak Goreng SunCo. Berbeda dari tahun lalu, kali ini Ibu Lina lebih banyak menjawab pertanyaan-pertanyaan dari peserta (acaranya memang diarahkan untuk tanya jawab karena memang pastinya peserta sudah mengenal SunCo). Ada pula sharing dari peserta mengenai pengalamannya menggunakan SunCo. Salah satu sharing peserta adalah tidak adanya keluhan gatal di tenggorokan anaknya selama menggunakan SunCo, berbeda dengan sebelum menggunakan SunCo. Acara dilanjutkan dengan tutorial hijab oleh  Putri Sam'ani (@Utiwitu): 1. Tutorial bagaimana membuat hijab semi turban dari jilbab square. 2. Tutorial hijab bagaimana menggunakan Pashmina/Shawl, dengan sedikit jarum pentul. 3. Tutorial hijab bagaimana menggunakan pashmina tanpa peniti. Buka puasa SunCo kali ini terasa sangat asyik dengan berbagai menu santapan yang enak-enak.. dan tentunya Goodie Bag: berisi minyak goreng 1 liter, bolu gulung prima rasa dan jilbab.:)

Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun