Mohon tunggu...
ANDI SETIAWAN
ANDI SETIAWAN Mohon Tunggu... Guru - yang saya tulis dan saya ucapkan itu buah pemikiran bukan paksaan

Kebebasan Berpendapat adalah kemerdekaan Pertama

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Peran Penting Pendidikan Karakter bagi "Kids Zaman Now"

20 Desember 2017   07:47 Diperbarui: 20 Desember 2017   12:17 6127
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar proses penanaman karakter bagi Kids zaman Now (Dokpri)

Bila keluarga menjalankan fungsinya dengan baik, maka individu-individu yang dilahirkan akan mempunyai moral dan karakter yang baik, sehingga dapat membentuk sumber daya manusia yang berkualitas. 3) masyarakat, pembudayaan di masyarakat dapat dilakukan melalui keteladanan tokoh masyarakat, pembiasaan nilai-nilai di lingkungan masyarakat, pembinaan pengembangan hubungan dengan Tuhan Yang Maha Esa, penegakan aturan yang berlaku (Sulistowati, 2012).             

Dengan demikian peran pendidikan karakter sangatlah penting dalam usaha membendung derasnya arus informasi pada era globalisasi yang berdampak pada tergerusnya karakter bangsa yang ditandai dengan berbagai kasus yang menyimpang dalam kehidupan bermasyarakat khususnya kasus-kasus yang dilakukan oleh para generasi penerus bangsa. 

Pendidikan karakter akan mendidik para generasi penerus bangsa baik secara langsung ataupun tidak langsung dari tiga pilar sebelumnya yaitu dilingkungan sekolah, masyarakat serta  dalam keluarga untuk mengetahui jadi dirinya sebagai generasi bangsa Indonesia yang memiliki karakter kebangsaan seperti yang diamanatkan oleh pemerintah. Sehingga berbagai kasus-kasus menyimpang yang dilakukan oleh generasi muda dalam lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat dapat diminimalisir ataupun diatasi.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun