Mohon tunggu...
Andika Jasin
Andika Jasin Mohon Tunggu... -

Farmasi unhas

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Ular "bisa" sebagai Obat dan Makanan

13 Oktober 2016   21:53 Diperbarui: 13 Oktober 2016   22:06 2181
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
www.kembangpete.com

1. Sate reptil

Cara membuat sate reptil adalah dengan memotong daging menjadi kecil-kecil  sebesar ukuran dadu (1 x 1 cm), kemudian ditusukkan pada bambu. Tusukan  daging reptile selanjutnya dibakar hingga matang. Sate yang sudah matang,  selanjutnya diberi bumbu kacang, kecap dan bawang goreng.

2. Sop reptil

Sop reptil dapat disebut juga dengan sop bening (tidak ada campuran sayur  didalam sop). Daging reptil yang telah dipotong dimasukkan dalam panci untuk  dimasak. Kemudian ditambahkan garam secukupnya. Bumbu lain yang digunakan adalah jahe dengan tujuan dapat memberikan rasa hangat di badan.

3. Daging reptil goreng tepung

Daging direbus setengah matang. Sebelum digoreng, daging yang sudah  direbus setengah matang dilumuri dengan tepung, kemudian daging digoreng

4. Daging reptil goreng

Daging reptil direbus setengah matang. Bumbu yang digunakan adalah  kunyit, bawang dan lengkuas. Setelah daging direbus setengah matang ,  daging kemudian di goreng. Beberapa pedagang telah mengemas daging  goreng pada mika plastik.

5. Abon

Cara membuat abon terdiri dari perebusan daging, penumbukan daging, penambahan bumbu, dan pengeringan. Bumbu yang ditambahkan terdiri dari  bawang merah, bawang putih, daun salam, ketumbar, jinten, kemiri, garam  dan gula yang dihaluskan. Menurut informasi konsumen, rasa abon ular atau  biawak sama dengan abon sapi.

Adapun pengolahan obat dari reptil

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun